Self Development adalah strategi yang dilakukan untuk mengembangkan kesadaran diri, bakat, potensi, keterampilan, dan kemampuan seseorang, yang artinya sangat penting untuk pengembangan diri orang tersebut.
Tujuan utama self development adalah untuk membuat kualitas hidup dan pribadi menjadi lebih baik lagi. Self development adalah kunci untuk menjadikan kualitas hidup lebih baik, karena seseorang tersebut selalu berusaha memperbaiki, mengubah, dan mengembangkan dirinya sendiri.