Dalam rangka pembukaan toko resmi ini, pelanggan dapat menikmati berbagai penawaran menarik seperti flash sale hingga 60% dan voucher hingga Rp1,2 juta selama periode peluncuran. 

IKEA juga menyiapkan sesi live shopping di Shopee Live setiap hari mulai pukul 09.00–21.00 serta berbagai aktivitas interaktif lainnya yang informasinya akan dibagikan melalui kanal resmi IKEA dan Shopee.