"Pullman Jakarta Central Park dari awal memang punya semangat untuk mendukung acara-acara yang kreatif dan menghibur. Buat kami, Konser Tawa 2025 bukan cuma soal komedi dan musik, tapi soal berbagi kebahagiaan dan tawa bareng. Kami senang banget bisa jadi bagian dari momen ini. Dan selain itu Sebagai bagian dari Accor Group, kami memang ingin jadi lebih dari sekadar tempat menginap. Kami ingin jadi ruang di mana seni, ide-ide baru, dan interaksi antar orang bisa berkembang,” ujar Sylvain Laroche selaku General Manager Pullman Jakarta Central Park.

Tiket Konser Tawa 2025 dapat dibeli mulai 18 April 2025 hanya di situs resmi www.tiket.konsertawa.com, dengan pilihan harga sebagai berikut:

  • Pecah: Rp 1.000.000
  • Gong: Rp 575.000
  • Ger: Rp 475.000

Nikmati pengalaman menonton tak terlupakan dengan beragam benefit sesuai kelas tiket yang kamu pilih!